"Dan Di Antara Tanda-Tanda (Kebesaran)-Nya Ialah Dia Menciptakan Pasangan-Pasangan Untukmu Dari Jenismu Sendiri, Agar Kamu Cenderung Dan Merasa Tenteram Kepadanya, Dan Dia Menjadikan Di Antaramu Rasa Kasih Dan Sayang. Sesungguhnya Pada Yang Demikian Itu Benar-Benar Terdapat Tanda-Tanda (Kebesaran Allah) Bagi Kaum Yang Berpikir."
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta’ala, insyaaAllah kami akan menyelenggarakan acara pernikahan anak kami :
Imam bukhari
Putra Pertama dari Bapak Baihaki & Ibu Nur Aini
&
April liyanti
Putri Pertama dari Bapak Sobirin (Alm) & Ibu Nurhayati
Dengan segala kerendahan hati kami berharap kehadiran kehadiran Bapak/Ibu/Saudara/i dalam acara pernikahan anak kami yang akan diselenggarakan pada :
Akad Nikah
Sabtu
09
November
2024
Pukul : 08.00 WIB
Lokasi
Bertempat Di, Jl Hj Merin Komplek Dpr 1 RT 006 RW 004 Meruya Selatan Jakarta Barat
kami berteman sejak sekolah dasar , pada 2014 kami mulai buat saling semangat semangat an satu sama lain , dan saling tertarik , saling ingin mengenal lebih lanjut satu sama lain , kami mulai semakin dekat sudah mengenal satu sama lain juga dengan orang tua masing masing . 2015-2022 pada akhirnya kita saling lost contact karna fokus ke pendidikan satu sama lain kita mulai asing ketemu pun saling menoleh .
Relationship
Setelah 6-7 tahun lost contact tepat pada September 2022 kami bertemu kembali , berbincang layak nya basa basi kabar keluarga masing masing , semakin hari semakin sering kita berbincang hal apapun dan setelah 1 bulan mengontact tepat 07 Oktober 2022 kami memutuskan untuk menjalankan kembali hubungan tersebut . Se iring berjalannya waktu susah senang kita lalui , kita membuat komitmen di dalam sebuah hubungan tersebut . Setelah 1 tahun menjalankan hubungan kembali Akhirnya kami berdua memutuskan untuk menjalankan ke jenjang yang lebih serius , kami berdua mulai saling meminta izin ke orang tua kami , dan akhirnya restu kedua nya kita dapat di adakan lah pertemuan antar keluarga untuk mengenai persoalan kedepan kita . Lalu kita menentukan perjanji pertemuan tersebut di tgl 22 September 2024 di sebuah tempat minum yang asik yaitu di jus kode. Setelah berbincang panjang mengenai kedepan. akhirnya 3 hari kedepan Imam berkunjung kerumah menemui orang tua April meminta izin kembali bahwa Imam akan memilih April menjadi pasangan hidup nya dan menyebutkan tanggal untuk melakukan sebuah acara lamaran.
Engagement
Tepat pada hari Sabtu tgl 05 Oktober 2024 penantian yang kami nanti kan sebuah komitmen yang kami buat pada akhirnya terlaksanakan lamaran tersebut Alhamdulilah acara kami di perlancar.
Married
Akhirnya , dengan atas izin Allah Subhanallahu wa ta’ala dan juga restu kedua orang tua kami memantapkan hati dan berniat menyempurnakan agama kami melalui sebuah ikatan suci pernikahan , yang Insya Allah akan di laksanakan pada tanggal 09 November 2024 .
Our Galeri
Kirim Hadiah
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.